Minggu, 23 September 2018

Level 11 : Fitrah Seksualitas. Sentuhan Boleh & Tidak Boleh


Anak-anak perlu dikenalkan sentuhan yang wajar dan tidak wajar. Bagian tubuh mana yang boleh disentuh. Hal ini disampaikan secara nyaman dan konsisten.

Konfirmasikan kepada anak apakah anak sdh paham dg pesan yg diberikan.

Sentuhan boleh, yaitu sentuhan seseorang pada bagian kepala, tangan dan kaki anak. Sentuhan tidak boleh, yaitu sentuhan pada badan, dada, perut, sekitar celana. Dan siapapun yang menyentuh apabila membuat anak merasa tidak nyaman, termasuk sentuhan tidak boleh.

Nah, didalamnya termasuk siapa yg boleh menciumnya. Jadi moms jangan suka asal nyosor liat anak gemess disun pipinya. Itu termasuk pendidikan seksualitas.


#bunda sayang
#fitrah seksualitas
#game level 11
#sogasquad
#ngarepmburiteam
#day3

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bekal untuk Buddy ku #jurnal 8 kelas ulat ulat

Kelas ulat ulat sudah di penghujung waktu, setelah ini kami akan memasuki kelas kepompong. Di momen terakhir kelas ulat ulat ini, ...